Tuesday, 3 October 2017

Contoh Gambar Poster

Setelah mengenal definisi dan jenis-jenis poster,di bawah merupakan contoh gambar poster. Dibawah ini ada beberapa contoh gambar poster yang bagus untuk kita nilai bersama, contoh gambar poster tersebut:



Source : https://www.flickr.com/photos/vblibrary/sets/72157623618957199/

Poster diatas merupakan salah satu contoh gambar poster yang bagus, ini merupakan poster yang bertemakan pendidikan. Poster tersebut dibuat dengan gambar menarik dan ayat penegasan agar mendapatkan attention dari pelajar.



Source : https://www.flickr.com/photos/freepamphlet/2518577580/

Poster "Make Art Not War" diatas juga termasuk contoh gambar poster yang bagus. Poster tersebut dibuat dengan gambar yang sangat menarik dan ayat yang singkat, padat dan penuh makna. Poster ini sesuai untuk situasi saat ini.



Untuk membuat poster yang baik dan menarik, penting untuk mengikut langkah-langkah membuat poster:

  • Menentukan topik dan tujuan yang diposterkan
  • Merumuskan pesan atau amanat yang akan disampaikan
  • Merumuskan kalimat yang singkat, menarik, padat, dan jelas sehingga apabila dibaca orang mudah dimengerti.
  • Menggunakan kalimat yang persuasif, bersifat membujuk, dan mewakili daya sugesti sehingga mudah memengaruhi banyak orang.
  • Menggunakan gambar pendukung tema dengan warna-warna tampilan yang menarik dan sesuai komposisinya.
  • Menggunakan media yang tepat, misalnya kain rentang, papan yang luas, seng, atau lain-lain.

No comments:

Post a Comment

REFLEKSI

Alhamdulillah, syukur ke hadrat Allah SWT dengan limpah izin-Nya dapat saya akhiri studio grafik komputer dan dapat menyiapkan tuga...